-
Tools Coding di OSX
Sekitar bulan lalu, saya mulai migrasi dari Windows ke OSX dimana tools yang digunakan untuk koding ada yang berubah. Hal ini membuat saya mencari alternatif lain untuk mengganti tools tersebut sehingga pekerjaan saya dapat kembali lancar. GIT Pada OS Windows saya menggunakan TortoiseGIT yang merupakan tools gratis sebagai GUI interface GIT pada sistem operasi Windows.…